Bola.net - - Legenda sepakbola Prancis Thierry Henry diajukan untuk menjadi pengganti Arsene Wenger di oleh salah satu anggota dewan klub tersebut Josh Kroenke.
Masa depan Wenger bersama Arsenal tak jelas belakangan ini. Sebab tekanan dari para fans dan media terhadap dirinya kian membesar, khususnya setelah kalah dari Bayern Munchen di Liga Champions dan Liverpool di Premier League.
Rumor itu tak mereda lantaran manajer asal Prancis itu juga disebut tak kunjung memperpanjang kontraknya yang akan berakhir di musim ini.
Menurut laporan The Telegraph, salah satu anggota dewan klub yakni Josh Kroenke mengusulkan agar Henry dipulangkan ke Emirates. Menurutnya Henry pantas untuk jadi pengganti Wenger.
Henry bermain bagi Arsenal dari tahun 1999 hinggal 2007. Ia meninggalkan klub tersebut sebagai legenda sekaligus sebagai top skorer sepanjang masa klub tersebut.
Henry sendiri punya sedikit pengalaman melatih. Ia sempat menjadi pelatih bagi tim junior Arsenal pada musim lalu.
Setelah angkat kaki dari klub tersebut, ia kemudian gabung tim kepelatihan timnas Belgia. Ia menjadi asisten bagi Roberto Martinez.
Sementara itu, Josh sendiri adalah putra dari pemilik Arsenal, Stan Kroenke. Ia ditunjuk sebagai non-executive director di klub London tersebut pada tahun 2013 lalu.
Gosip Transfer Lainnya:
- Presiden Torino Sebut Inginkan Permanenkan Joe Hart
- Conte Bertahan, Fabregas Akan Hengkang
- Braida Tak Ragu Messi Akan Bertahan di Barca
- Griezmann Sulit, MU Fokus Mbappe dan Lewandowski
- Kroos Siap Gabung Manchester United
- Herrera Akan Ikat Kontrak Baru di MU
- West Ham Bantah Tertarik Tampung Begovic
- Diincar Barca, Nego Kontrak Marquinhos dengan PSG Macet
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Sudah Pamitan Pada Pemain Arsenal
Liga Inggris 7 Maret 2017, 22:34
-
Henry Diajukan Untuk Jadi Pengganti Wenger
Liga Inggris 7 Maret 2017, 21:39
-
Liverpool Diwajibkan Menang Atas Burnley
Liga Inggris 7 Maret 2017, 21:09
-
Liverpool Disarankan Asah Kemampuan Cetak Gol Dari Sepak Pojok
Liga Inggris 7 Maret 2017, 19:59
-
Hadapi Bayern, Arsenal Diprediksi Bisa Menang
Liga Champions 7 Maret 2017, 19:23
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR