Seperti diketahui, kontrak pelatih Munchen saat ini, Josep Guardiola akan berakhir akhir musim nanti. Guardiola sendiri menyebut bahwa masa depannya akan ia putuskan pada pekan depan.
Seiring belum jelasnya masa depan Guardiola di Allianz Arena itu, beberapa nama pelatih pun mulai muncul sebagai kandidat penggantinya. salah satunya Carlo Ancelotti.
"Ancelotti akan sangat bagus bagi Bayern Munchen. Dia sukses di tim yang ia latih, termasuk memenangi Liga Champions tiga kali," dukung Hitzfeld seperti dilansir Bild.
"Seorang pelatih Munchen harus punya reputasi tinggi. Ancelotti pun bukanlah tipe pelatih yang hanya terpaku pada satu sistem, dia bisa beradaptasi tergantung lawan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hitzfeld Dukung Ancelotti Tukangi Bayern Munchen
Liga Inggris 19 Desember 2015, 14:08
-
Ucapan Natal Berkelas dari Reus, Kagawa, dan Aubameyang
Open Play 19 Desember 2015, 07:37
-
Cueki Tawaran MU, Thomas Muller Bangga di Bayern
Liga Eropa Lain 18 Desember 2015, 19:37
-
Pep Guardiola Pilih Latih Arsenal?
Liga Eropa Lain 18 Desember 2015, 19:10
-
Termasuk Muller, Empat Bintang Bayern Teken Kontrak
Liga Eropa Lain 18 Desember 2015, 19:01
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR