Empat bintang tersebut di antaranya yakni, Xabi Alonso, Jerome Boateng, Javi Martinez dan Thomas Muller. Sementara Xabi mendapat perpanjangan kontrak hingga 2017, tiga pemain lain akan berada di Allianz Arena hingga tahun 2021 mendatang.
#MiaSanMia! Müller, Boateng, Martinez (all 2021) & Alonso (2017) have all extended their contracts at #FCBayern! pic.twitter.com/cKzCE5uYY5
— FC Bayern English (@FCBayernEN) December 18, 2015
Kepastian tersebut sekaligus mengakhiri spekulasi transfer yang selama ini melibatkan Thomas Muller dan Xabi Alonso.
Sebelumnya, Muller santer dikaitkan dengan Manchester United. Setan Merah ngebet untuk bisa mendatangkan Muller sejak musim panas yang lalu. Sementara Xabi Alonso disebut-sebut sedang di dekati oleh dua mantan klub yang pernah dibelanya, Real Madrid dan Liverpool. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Muller, Empat Bintang Bayern Teken Kontrak
Liga Eropa Lain 18 Desember 2015, 19:01
-
Video: Golazo Voli Xabi Alonso!
Open Play 17 Desember 2015, 01:58
-
Bayern Bantah Xabi Alonso ke Madrid
Liga Spanyol 10 Desember 2015, 09:29
-
Xabi Alonso Ingin Kembali ke Madrid
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 22:04
-
Xabi Alonso: Madrid Masih Bisa Juara Liga
Liga Spanyol 2 Desember 2015, 10:25
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR