Bola.net - - Striker Manchester United, Anthony Martial, tidak bermain sebagus musim lalu karena ia merasa tidak percaya diri bersama manajer Jose Mourinho, menurut Glenn Hoddle.
Pemain Prancis mencatat start impresif di Old Trafford tahun lalu, dengan menutup musim sebagai top skorer klub dengan 17 gol di semua kompetisi.
Dan usai sukses di bawah asuhan Louis van Gaal, sepertinya sang pemain tidak mampu melakukan hal serupa di bawah asuhan manajer Portugal, meski yang bersangkutan sudah melakukan banyak upaya untuk membuat anak buahnya bangkit lagi.
"Tahun ini saya kira pergerakan yang ia lakukan masih kurang dan juga keinginannya ketika menguasai bola," tutur Hoddle menurut Unibet.
"Kurangnya pergerakan di mana ia harusnya bisa melewati lawan dan menjadi begitu berbahaya, tidak terjadi lagi. Dan bagi saya, ketika Manchester United tengah membangun serangan dari sisi kanan, dia tidak hadir di kotak penalti ketika bola dikirimkan."
"Dia terlalu banyak statis dan saya rasa ia tidak terlalu percaya diri bersama Mourinho."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Ini Kecam Mourinho Yang Tak Respek Pada Wenger
Liga Inggris 25 November 2016, 21:39
-
Anderson: MU Selalu Yang Nomor Satu
Liga Inggris 25 November 2016, 20:14
-
Anderson Bangga Pernah Perkuat MU
Liga Inggris 25 November 2016, 19:36
-
Eks Gelandang MU Ini Ejek Gerrard Yang Pensiun Tanpa Trofi Liga
Liga Inggris 25 November 2016, 19:02
-
Ferdinand Terkesima Dengan Duet Pogba dan Carrick
Liga Inggris 25 November 2016, 18:30
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR