Gol perdana Ibra dicetak pada laga Community Shield melawan Leicester City. Selanjutnya, pemain asal Swedia ini rutin mencetak gol pada dua pertandingan perdana MU di Premier League melawan Bournemouth dan Southampton.
Aksi impresif Ibra ini dicatat oleh situs resmi MU telah menyamai torehan delapan pemain MU sebelumnya. Ibra menjadi pemain kesembilan yang mampu mencetak gol dalam tiga pertandingan awal secara beruntun. Berikut daftar selengkapnya:
Daftar pemain yang selalu mencetak gol pada tiga laga awal bersama MU:
Bob Donaldson - 1892/93
George Millar - 1894/95
Jimmy Hanson - 1924/25
Jack Ball - 1929/30
Ted Buckle - 1946/47
Eddie Lewis - 1952/53
Alex Dawson - 1956/57
Ian Storey-Moore - 1971/72
Zlatan Ibrahimovic - 2016/17
Penyerang berusia 34 tahun masih bisa masuk daftar yang lebih baik, yakni selalu mencetak gol pada empat pertandingan perdana bersama MU secara beruntun. Ini merupakan sebuah rekor langka. Pasalnya, hanya ada satu pemain yang mampu melakukannya, yakni Jimmy Hanson pada musim 1924/195 dan 1925/1926.
Mantan pemain PSG bisa menyejajarkan namanya dalam rekor langka tersebut jika mampu mencetak gol saat MU melawat ke kandang Hull City di akhir pekan nanti (27/8). Mampukah Ibra masuk dalam catatan langka di sejarah MU ini? Kita tunggu saja ya Bolaneters. [initial]
Baca Ini Juga:
- Fantastis, Ini Tawaran Pamungkas Chelsea Untuk Romagnoli
- Mario Balotelli Akan Gabung Manchester United?
- Madrid Bidik Alexis Sanchez, Arsenal Minta James dan Morata
- MU Ogah Lepas Phil Jones ke Arsenal
- Pique: Gaya Main John Stones Mirip Saya
- Bravo ke City, Ini Kata Pique
- Eriksen: Vincent Janssen Bantu Ringankan Tugas Harry Kane
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neuer Sedih Lihat Schweinsteiger Disingkirkan Mourinho
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 23:39
-
Schweinsteiger: MU adalah Klub Terakhir Saya di Eropa
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 21:54
-
MU Lirik Wonderkid Fulham Ryan Sessegnon
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 20:42
-
Ibrahimovic Bisa Samai Rekor Gol Langka Sejak Tahun 1926
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 20:15
-
Mario Balotelli Akan Gabung Manchester United?
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 17:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR