Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengakui bahwa dirinya memiliki alasan sendiri untuk memutuskan menonton pertandingan antara Manchester City melawan AS Monaco di Liga Champions beberapa waktu lalu.
Seperti diketahui, pada pertandingan di Etihad Stadium di leg pertama babak 16 besar Liga Champions tersebut, The Citizens mampu menang dramatis dengan skor 5-3 setelah sempat ketinggalan 1-2.
Lima gol Manchester City dicetak oleh Raheem Sterling, Sergio Aguero (2 gol), John Stones dan Leroy Sane. Sementara tiga gol Monaco dicetak Radamel Falcao (2 go) dan Kylian Mbappe Lottin.
Dan baru-baru ini, jelang pertandingan melawan West Ham, Conte membeberkan mengapa dirinya menonton pertandingan itu.
"Saya menonton pertandingan Manchester City melawan Monaco secara langsung karena saya ingin merasakan nafas ini, atmosfernya, dan merasakan jenis permainan ini," ujarnya.
"Di masa depan, juga, saya berharap untuk duduk dan menonton permainan secara langsung. Saya melihat permainan besar, sebuah pertandingan yang luar biasa. Untuk melihat delapan gol ini tak sederhana dan itu tak wajar untuk menemukan ini," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buru Gelar Juara, Chelsea Andalkan Pengalaman Musim 2014-15
Liga Inggris 6 Maret 2017, 20:56
-
Matic Akui Mental Chelsea Terbentuk Pada Era Mourinho
Liga Inggris 6 Maret 2017, 18:22
-
Conte Antisipasi Permainan Sulit Lawan West Ham
Liga Inggris 6 Maret 2017, 15:45
-
Kontra West Ham, Conte Minta Fans Jaga Emosi
Liga Inggris 6 Maret 2017, 14:34
-
Fabregas Tentang Rasanya Cetak Gol dan Bikin Assist
Liga Inggris 6 Maret 2017, 14:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR