Striker Inggris tersebut meneruskan jejak Nemanja Vidic, dan melakukan debut sebagai kapten saat United mengalahkan Valencia di laga pamungkas pra-musim di Old Trafford belum lama ini.
"Saya pikir saya cukup vokal di lapangan dan di ruang ganti. Saya pikir manajer melihat hal tersebut dan melihat bagaimana saya selalu berusaha menampilkan yang terbaik serta mendorong rekan setim saya untuk melakukan hal yang sama," tutur Rooney menurut laporan HITC Sport.
"Saya yakin itu merupakan faktor penting yang akhirnya membuat manajer memilih saya," pungkasnya.
Rooney akan jadi kapten untuk kali pertama di laga kompetitif, saat United menjamu Swansea nanti malam. [initial]
(hitc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Tegaskan MU Kalah Bukan Karena Pertahanan Buruk
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 23:27
-
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 23:26

-
Van Gaal: Peluang MU Lebih Banyak Dari Swansea
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 23:10
-
Bobol Gawang MU, Ki Harumkan Nama Asia
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 23:02
-
Moyes Sebut Kekalahan Kandang Sebagai Penyakit Lama MU
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 22:43
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR