Bola.net - - Gabriel Jesus mengatakan Sergio Aguero layak untuk mendapatkan tempat dalam sejarah Manchester City.
Aguero hanya butuh satu gol di duel Piala Liga melawan Wolverhampton pekan ini untuk melampaui rekor Eric Brook dan menjadi top skorer sepanjang masa klub.
Jesus lantas memberikan pujian atas kontribusi Aguero sejak datang ke City dengan transfer 38 juta pound dari Atletico Madrid di 2011, plus dukungan yang ia dapatkan dari pemain Argentina sejak datang ke klub di Januari.
"Itu amat penting bagi karir seorang pemain, terutama seorang striker, mencetak banyak gol. Saya mendukungnya dan saya berharap dia bisa memecahkan rekor itu secepat mungkin. Dia layak mendapatkannya," tutur Jesus di Express.
Gabriel Jesus
"Saya amat akrab dengan Sergio. Dia pria yang luar biasa. Semua orang tahu pemain seperti apa dia. Dia pria yang fantastis dan saya amat mengaguminya."
"Sangat hebat rasanya bisa bermain dengannya. Ketika anda punya hubungan baik di luar lapangan, lebih mudah untuk membawanya ke atas lapangan. Itulah yang kami punya."
"Kami saling membantu satu sama lain dan membantu Manchester City. Kami berdua membela klub ini, jadi kami akan solid di atas lapangan, seperti yang kami tunjukkan di luar lapangan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Gabriel Jesus untuk Sergio Aguero
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 19:03
-
City Akan Saingi MU untuk Gaet Umtiti
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 16:10
-
Jesus Ingatkan City untuk Siap 'Menang Buruk'
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 15:50
-
Jesus: Josep Guardiola Seorang Pemenang
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 15:30
-
Jesus Sebut Aguero Layak Catat Sejarah di City
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR