
Bola.net - Manchester United dilaporkan mulai ambil ancang-ancang ditinggalkan Paul Pogba. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan akan fokus mengejar Aurelien Tchouameni dari AS Monaco.
Manchester United sudah beberapa bulan terakhir digantung oleh Pogba. Ini disebabkan sang gelandang kontraknya akan habis di tahun 2022 dan ia belum menjawab tawaran perpanjangan kontrak dari MU.
Kabar-kabar terbaru yang beredar mengatakan bahwa Pogba lebih condong untuk beralih dari Manchester United. Jadi Manchester United mulai ambil ancang-ancang untuk mencari penggantinya.
Menukil The Mirror, MU sudah menentukan siapa yang akan jadi pengganti Pogba di tim mereka. Setan Merah dilaporkan akan memprioritaskan transfer Aurelien Tchouameni.
Mengapa Tchouameni jadi prioritas? Simak selengkapnya di bawah ini.
Kemampuan Top
Laporan itu mengklaim bahwa Manchester United menilai Tchouameni layak jadi prioritas. Karena kemampuannya di atas rata-rata.
Ia dinilai punya gaya bermain yang mirip dengan Pogba. Sehingga ia bisa menutup lubang yang ditinggalkan sang gelandang.
Belum lagi usianya masih muda. Sehingga ia bisa menjadi andalan MU dalam jangka waktu yang panjang.
Harga Terjangkau
Manchester United juga dilaporkan mengincar Tchouameni karena harganya masih terjangkau untuk budget transfer mereka.
AS Monaco sudah siap berpisah dengan sang gelandang. Namun mereka membanderol Tchouameni di angka 50 juta Euro.
Manchester United menilai harga itu masih cukup masuk akal. untuk sang gelandang. Sehingga mereka akan serius mencoba mengejarnya di musim panas nanti.
Pesaing MU
Manchester United harus bergerak cepat untuk mendapatkan jasa Tchouameni. Karena sang gelandang memiliki banyak peminat.
Selain MU ada Chelsea dan Juventus yang tertarik terhadap sang gelandang. Jadi MU harus segera mengajukan tawaran.
Klasemen Premier League
(The Mirror)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Cristiano Ronaldo, Ini Pemain Manchester United yang Paling Jago Gocek Bola
Liga Inggris 12 November 2021, 22:01
-
Mau Dominik Szoboszlai, Manchester United Harus Siap Bayar Segini
Liga Inggris 12 November 2021, 21:34
-
De Gea Lagi On Fire, Dean Henderson Disarankan Lekas Cabut dari MU
Liga Inggris 12 November 2021, 21:21
-
Setelah Barcelona, Klub La Liga Ini Juga Ingin Bajak Edinson Cavani
Liga Inggris 12 November 2021, 21:06
-
Demi Keluar dari Tekanan, Ole Gunnar Solskjaer Diminta Lakukan Ini di MU
Liga Inggris 12 November 2021, 20:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR