Fullback Glen Johnson mengaku puas dengan raihan klubnya tersebut dan menyatakan bahwa jika berada dalam kondisi terbaik, Liverpool akan mampu mengalahkan tim manapun di Premier League.
"Jika kami bisa terus tampil seperti saat meraih kemenangan 5-0 di White Hart Lane, tak ada alasan kami tak bisa memenangkan laga lainnya," ungkap pemain 29 tahun ini.
"Starting eleven kami mampu bersaing dengan klub-klub lain. Jika kami berada di performa terbaik, kami akan mampu memberi masalah pada tim manapun, tak peduli seberapa banyak uang yang telah mereka belanjakan untuk membangun tim."
Usai dikalahkan Hull City awal bulan ini, Liverpool memang tampil menggila dengan menyapu bersih kemenangan di empat laga terakhir dengan total mencetak 17 gol dan hanya kebobolan tiga.[initial]
Baca Juga
- Soal Diving, Moyes Yakin Januzaj Akan Belajar
- Inilah Harga Yang Harus Dibayar Arsenal Untuk Dapatkan Cabaye
- Henry Anggap Harga Beli Ozil Sesuai Kualitasnya
- Mourinho: Spurs dan MU Seharusnya Masuk Empat Besar
- 'Tidak Ada Alasan Apapun Untuk Benarkan Diving Januzaj'
- Demi Guarin, Chelsea Siap Korbankan Satu Strikernya
- Arsenal Sudah Sepakati Harga Transfer Topskor Liga Belgia?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Cukup Puas Melihat Posisi Timnya di Klasemen
Liga Inggris 25 Desember 2013, 23:42
-
Johnson: Skuat Liverpool Bisa Imbangi Kekuatan Uang Tim Lain
Liga Inggris 25 Desember 2013, 23:00
-
Lucas: Suarez Masih Bisa Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 25 Desember 2013, 22:51
-
Gerrard Siap Andai Didepak Liverpool
Liga Inggris 25 Desember 2013, 22:42
-
Gerrard: Target Liverpool Hanya Empat Besar
Liga Inggris 25 Desember 2013, 21:52
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR