
Bola.net - Rencana Manchester United untuk mendatangkan Diego Godin menemukan halangan baru. Pelatih Tottenham, Jose Mourinho diberitakan juga menginginkan sosok bek Inter Milan tersebut.
Bek asal Uruguay itu diyakini akan masuk daftar jual Inter Milan di bursa transfer terdekat. Sang bek dikabarkan sudah dipersilahkan pergi oleh Antonio Conte setelah pelatih Inter Milan itu tidak cocok dengan gaya bermain sang bek.
Godin belakangan kerap dikaitkan dengan Manchester United. Setan Merah tertarik menggunakan jasa bek veteran itu untuk memperkuat lini pertahanan mereka.
Namun The Mirror melansir bahwa upaya United menggaet Godin itu menemui kendala. Pasalnya Tottenham juga meminati jasa sang bek.
Simak situasi transfer Godin selengkapnya di bawah ini.
Incaran Lama
Menurut laporan tersebut, Jose Mourinho sudah meminta manajemen Tottenham untuk mengupayakan segala cara untuk merekrut Godin.
Mourinho memang sudah lama menjadi pengagum permainan Godin. Ia sempat mencoba mendatangkan sang bek ke MU, namun upayanya itu menemui kegagalan.
Melihat Godin yang akan dilepaskan oleh Inter, Mourinho menganggap ini adalah momen yang tidak boleh dilewatkan. Itulah mengapa ia meminta manajemen Tottenham untuk mendaratkan sang bek.
Berikan Jaminan
Menurut laporan tersebut, Mourinho sudah punya siasat agar Godin bersedia untuk bergabung dengan timnya.
Mourinho diberitakan berani memberikan jaminan starter kepada sang bek. Ia menilai Godin memiliki kualitas yang jauh lebih baik daripada bek-beknya saat ini.
Ia yakin dengan garansi jam bermain ini bisa membuat Godin mengabaikan MU dan pindah ke Tottenham.
Harga Terjangkau
Godin sendiri sebenarnya masih terikat kontrak di Inter hingga tahun 2022 mendatang.
Namun bek 34 tahun itu diyakini bisa diangkut dengan mahar 10 juta Euro saja.
(The Mirror)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Agen, Allegri Tidak Memedulikan Manchester United
Liga Inggris 26 Maret 2020, 23:30
-
Memecat Jose Mourinho Adalah Keputusan yang Tepat Bagi MU, Sepakat?
Liga Inggris 26 Maret 2020, 21:00
-
Ketika Marcus Rashford dan Tammy Abraham 'Rebutan' Jadon Sancho
Liga Inggris 26 Maret 2020, 20:40
-
Gara-Gara Alasan Konyol Ini, Arjen Robben Batal Pindah ke MU
Liga Inggris 26 Maret 2020, 20:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 09:00
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 17 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:57
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:52
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:52
-
Hasil Piala Asia U-23 2026: Vietnam dan Jepang Amankan Tiket Semifinal
Asia 17 Januari 2026, 08:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 17 Januari 2026, 08:06
-
Man United vs Man City: 3 Duel Kunci Penentu Derby Manchester
Liga Inggris 17 Januari 2026, 08:00
-
Man United vs Man City: Rekor Superior Guardiola Hadapi Setan Merah
Liga Inggris 17 Januari 2026, 07:00
-
Rasmus Hojlund Tolak AC Milan Sebelum Berlabuh di Napoli, Kenapa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 06:00
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
-
Juventus Tahan Laju Wacana Memulangkan Federico Chiesa
Liga Italia 17 Januari 2026, 04:53
-
Juventus Tolak Proposal Tukar Guling Crystal Palace untuk Jean-Philippe Mateta
Liga Italia 17 Januari 2026, 03:51
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45

























KOMENTAR