Kagawa sudah mulai menebar pesonanya bagi Manchester United. Pemain asal Jepang ini berhasil mencetak satu-satunya gol dalam pertandingan persahabatan melawan Shanghai Shenhua.
Meski begitu, pemain seharga 17 juta Poundsterling ini menganggap dirinya masih sangat jauh dibandingkan dengan Park. Tujuh tahun kebersamaan Park di United merupakan hal yang luar biasa bagi Kagawa. Terlebih lagi pemain Korea Selatan ini menghabiskan sebagian besar waktunya sebagai pemain reguler.
Kagawa menganggap apa yang diperbuat hanyalah awal dari perjalanan dirinya. Ia akan terus fokus berlatih dan menjadi seperti Park Ji-Sung. "Dia adalah pemain reguler United dalam waktu yang cukup lama dan saya masih belum tahu berapa lama waktu yang saya butuhkan untuk menjadi sepertinya. Akan tetapi, saya selalu bekerja keras untuk mencapai hal tersebut," terangnya.
Mantan pemain Borussia Dortmund ini sebenarnya ingin bermain bersama Park. Akan tetapi, sesaat setelah ia datang pemain yang dijuluki Three-lung Park ini harus pindah ke QPR.
[initial]
LIGA INGGRIS - Ferguson: Kagawa Luar Biasa (f365/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kagawa Ingin Ikuti Jejak Park Ji-Sung
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:15
-
Galatasaray Tawar Dimitar Berbatov
Liga Inggris 27 Juli 2012, 19:08
-
United Siap Tawar Leighton Baines
Liga Inggris 27 Juli 2012, 14:20
-
Sao Paulo: Negosiasi Lucas ke United Telah Gugur
Liga Inggris 27 Juli 2012, 14:02
-
Ramirez Incaran Liverpool Siap Hijrah ke Inggris
Liga Inggris 27 Juli 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR