Nasib Moyes memang semakin tersudut usai kekalahan 0-2 dari Olympiakos di babak 16 besar Liga Champions dini hari tadi. Dan menurut Caughoffside, keluarga Glazer berencana untuk mengadakan pembicaraan dengan tema 'krisis di United' bersama dewan direksi klub.
Dan salah satu poin dari pertemuan tersebut adalah diskusi tentang kemungkinan mencari pengganti jangka pendek bagi David Moyes.
Dalam laporan tersebut juga disebutkan bahwa nama mantan pelatih legendaris United, Sir Alex Ferguson akan mengambil alih kepelatihan United di sisa musim ini. Selain nama Fergie, nama Ryan Giggs dan Phil Neville juga disebut menjadi alternatif lain pilihan keluarga Glazer.
United, telah menderita enam kekalahan sejak pergantian tahun ini. Bahkan Setan Merah semakin mustahil mempertahankan gelar Premier League. Tak hanya itu, kini mereka juga terpaut 11 poin dari peringkat empat yang menjadi batas zona Liga Champions.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gillespie: Moyes Harus Segera Berbenah Atau Dipecat
Liga Champions 26 Februari 2014, 22:56
-
Ultras Olympiakos Pamer Banner Curian Dari Fans MU
Bolatainment 26 Februari 2014, 22:14
-
United Kalah, Saha Tak Mau Kambing Hitamkan Moyes
Liga Champions 26 Februari 2014, 20:22
-
Kalah Dari Olympiakos Jadi Akhir Era Moyes di Old Trafford?
Liga Inggris 26 Februari 2014, 20:13
-
Shearer: Kekalahan United Memalukan
Liga Champions 26 Februari 2014, 19:56
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR