Bola.net - - Legenda Chelsea Frank Lampard menyebut Harry Kane sebagai penyerang paling top di Premier League saat ini ketimbang penyerang lainnya seperti Romelu Lukaku, Alvaro Morata atau Sergio Aguero.
Pujian tersebut terlontar dari Lampard setelah Kane membela bermain melawan APOEL di pentas Liga Champions. Di pertandingan itu striker 24 tahun tersebut mencetak hattrick.
Hattricknya bukan hattrick sembarangan karena ia mencetak hattrick sempurna. Ia mencetak gol dengan kaki kirinya, kaki kanannya dan dengan kepalanya.
Performanya itu sendiri kian mengukuhkan statusnya sebagai salah satu penyerang terbaik yang ada di pentas Premier League saat ini. Ia bersaing dengan para bomber tajam lainnya seperti Lukaku, Aguero, hingga Morata.
Frank Lampard
"Ada (banyak striker hebat di Liga Primer), kami beruntung kita punya banyak striker," ujar Lampard pada BT Sports.
Morata sendiri juga tampil bagus saat membela Chelsea melawan Atletico Madrid di Liga Champions di Vicence Calderon. Ia mencetak gol pertama dan membantu The Blues menang 1-2.
"Morata berkelas malam ini, dan Anda melihat Lukaku, Harry Kane, Aguero, Anda bisa terus, menyebutkan pencetak gol yang membuat Anda memenangkan (laga-laga Anda)," serunya.
"Saya pikir Kane adalah striker nomor satu untuk saya saat ini, saya harus mengatakan itu," tegas Lampard.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kane Terbaik di Premier League Dibanding Lukaku, Morata Atau Aguero
Liga Inggris 28 September 2017, 23:34 -
Gary Neville: Saya Tak Mau Liverpool Jadi Juara EPL
Liga Inggris 28 September 2017, 22:51 -
Carragher: Jangan Bandingkan Lukaku dengan Drogba
Liga Inggris 28 September 2017, 21:10 -
Fabregas: Conte Inginkan Pasukan Pemain 'Berani Mati'
Liga Inggris 28 September 2017, 15:30 -
Hazard Akui Tak Sanggup Latihan Seperti Ronaldo
Liga Spanyol 28 September 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR