Bola.net - Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano membeberkan kondisi terbaru dari negosiasi kontrak baru Antonio Rudiger. Ia menyebut kans sang bek untuk bertahan di Chelsea masih 50:50.
Rudiger adalah sosok krusial di lini pertahanan Chelsea. Semenjak Thomas Tuchel datang, ia menjadi benteng yang kokoh untuk pertahanan The Blues.
Saat ini Chelsea sedang was-was dengan masa depan Rudiger. Ini dikarenakan kontrak sang bek akan habis di musim panas tahun 2022.
Chelsea saat ini sedang mengupayakan sang bek untuk bertahan di Stamford Bridge. Romano menyebut kans sang bek bertahan sekitar 50:50.
Simak situasi kontrak baru Rudiger di bawah ini.
Masih Bahagia
Menurut penuturan Romano, Rudiger sebenarnya masih bahagia di Chelsea.
Ia sangat senang dilatih oleh Tuchel. Karena ia merasa jadi pemain andalan dan permainannya jadi meningkat.
Alhasil bek Timnas Jerman itu masih membuka diri untuk melanjutkan karirnya di Stamford Bridge.
Belum Sepakat
Meski bahagia, Rudiger masih belum menyepakati kontrak baru di Chelsea.
Ini dikarenakan tawaran yang diberikan Chelsea dirasa terlalu rendah. Karena Rudiger ingin mendapatkan kenaikan gaji yang signifikan.
Jadi saat ini agen Rudiger dan perwakilan Chelsea masih intens membahas seputar gaji tersebut.
Situasi Dipantau
Laporan itu mengklaim bahwa situasi kontrak Rudiger dipantau oleh Dua klub.
Bayern Munchen dan Real Madrid dikonfirmasi Romano tertarik memboyong sang bek.
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madesu di Chelsea, Timo Werner Pertimbangkan Cabut di 2022?
Liga Inggris 1 Oktober 2021, 19:00
-
Juventus vs Chelsea, Cuadrado Akui Bianconeri Bermain di Bawah Standar
Liga Champions 1 Oktober 2021, 18:33
-
Kans Antonio Rudiger Bertahan di Chelsea Masih 50:50
Liga Inggris 1 Oktober 2021, 18:30
-
Lawan Southampton, Chelsea Dapat Dua Amunisi Tambahan
Liga Inggris 1 Oktober 2021, 17:30
-
Termasuk Fernando Torres, 5 Pemain Termahal Chelsea Yang Dibeli Dari Klub Rival
Editorial 1 Oktober 2021, 16:17
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR