Bola.net - - Bek Burnley, Michael Keane baru-baru ini mengungkan rasa terima kasihnya kepada mantan bek Manchester United, Rio Ferdinand. Keane menyebut ia banyak meminta nasehat Ferdinand sehingga ia bisa tampil cemerlang di The Clarets musim ini.
Keane yang merupakan jebolan akademi Manchester United memutuskan untuk pindah ke Burnley dua tahun yang lalu. Bersama The Clarets, Keane tumbuh menjadi salah satu bek tangguh di Premier League musim ini.
Keane sendiri menyebut performa apiknya ini tidak terlepas dari nasehat yang diberikan oleh mantan seniornya di MU, Rio Ferdinand. "Saya mengenal dia [Ferdinand] semenjak saya berada di Manchester United. Dia selalu berada di samping saya dan banyak membantu saya," tutur Keane keapada Daily Star.
Rio Ferdinand
"Saya bisa mengirimkan sms kepadanya kapanpun saya ingin. Sebelum pertandingan besar ia selalu memberikan saya saran yang selalu saya ingat di dalam benak saya."
"Pada awalnya saya agak canggung dengannya, namun sekarang saya sudah terbiasa. Kami sudah saling berkomunikasi agak lama sekarang dan saya merasa nyaman untuk berbicara dan meminta pendapatnya."
"Dia sangat baik kepada saya dan saya bersyukur akan hal itu. Dia adalah seorang legenda, seorang pemain hebat yang bisa menjadi teladan saya." tutup jebolan akademi MU tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill: Laga Kontra MU Selalu Masif
Liga Inggris 11 Maret 2017, 22:50
-
'Ketimbang EPL, Mourinho Lebih Baik Prioritaskan Liga Europa'
Liga Inggris 11 Maret 2017, 22:30
-
Giggs: Mourinho Catat Start Lambat di MU
Liga Inggris 11 Maret 2017, 22:20
-
Keane : Saya Bisa Seperti Ini Berkat Ferdinand
Liga Inggris 11 Maret 2017, 22:10
-
Giggs: Martial Tak Konsisten, Tapi Layak Bermain
Liga Inggris 11 Maret 2017, 22:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR