Bola.net - - Antonio Conte menegaskan bahwa ia belum menyerah di . Ia akan terus memberikan usaha terbaiknya selama masih menyandang status sebagai pelatih The Blues.
Sudah banyak rumor yang menyebut Conte akan dipecat atau mengundurkan diri musim panas nanti. Selain karena kinerja tim yang kurang bagus, Conte juga tidak akur dengan petinggi klub. Ia tidak bisa sepakat perihal kebijakan transfer Chelsea sejauh ini.
"Orang-orang yang mengenal saya tahi pasti bahwa saat ini saya sangat marah. Saya juga sedih dengan situasi ini. Mereka yang mengenal saya juga pasti tahu bahwa saya melakukan semua yang saya mampu untuk mengubah situasi ini. Saya punya tanggung jawab besar. Saya memiliki rasa tanggung jawab yang besar untuk pekerjaan, keluarga, dan semuanya," cetus Conte kepada ESPN.
Conte menambahkan bahwa kegelisahan akibat kinerja buruk Chelsea itu bahkan terbawa sampai ke rumah. Ia sampai mengalami insomnia karena memikirkan kinerja Chelsea yang tak sesuai harapan.
"Ketika saya pulang ke rumah, bukan berarti saya bersantai. Saya memberikan semuanya untuk klub ini, 120 persen setiap hari. Kadang-kadang saya mengalami sulit tidur karena mendapatkan masalah seperti ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Chelsea Memang Ingin Conte Dipecat
Liga Inggris 7 April 2018, 23:50
-
Hadapi West Ham, Azpi Serukan Kebangkitan Chelsea
Liga Inggris 7 April 2018, 22:10
-
Azpi Ingatkan Chelsea: West Ham Bukan Lawan Mudah
Liga Inggris 7 April 2018, 21:50
-
Azpilicueta Ingin Kalahkan West Ham Demi Wilkins
Liga Inggris 7 April 2018, 21:30
-
Conte: Chelsea Haram Remehkan West Ham
Liga Inggris 7 April 2018, 21:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR