Bola.net - - Bek Chelsea, Cesar Azpilicueta meminta rekan-rekan setimnya untuk tidak meremehkan lawan mereka, West Ham United. Azpi menyebut West Ham adalah tim kuat dan mereka bisa sangat berbahaya bagi The Blues.
Chelsea sendiri akan melakoni pertandingan pekan ke 33 EPL besok. Mereka akan menjamu tetangga mereka, West Ham United di Stamford Bridge.
West Ham sendiri kurang diunggulkan pada laga ini. Hal ini mengingat tim besutan David Moyes itu tengah berjuang untuk menjauh dari zona degradasi, di mana mereka hanya terpaut enam poin saja dari Stoke City yang berada di peringkat 18.
Azpi sendiri percaya bahwa West Ham akan memberikan perlawanan yang berat di Stamford Bridge nanti. "Kami tahu West Ham adalah tim yang kuat dan mereka memiliki pemain yang bagus," buka Azpi kepada website resmi Chelsea.
"Saat ini mereka tengah berjuang untuk menjauh dari zona degradasi, namun mereka masihlah tim yang bagus."
"Kami saat ini membutuhkan semua pemain kami. Kami akan menghadapi sejumlah pertandingan berat ke depan dan kami hanya memiliki enam sampai tujuh minggu lagi sampai akhir musim nanti." tandasnya.
Baca Juga:
- Courtois Comeback Lawan West Ham?
- Conte Tampik Omongan Vialli Perihal Masa Depannya Di Chelsea
- Marotta: Allegri 100 Persen Bertahan Di Juventus
- Salah dan De Bruyne Gagal bersama Mourinho karena Tidak Cocok
- Kinerja Chelsea Memburuk, Conte Marah dan Susah Tidur
- Conte Sudah Prediksi Chelsea Alami Musim Yang Sulit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Chelsea Memang Ingin Conte Dipecat
Liga Inggris 7 April 2018, 23:50
-
Hadapi West Ham, Azpi Serukan Kebangkitan Chelsea
Liga Inggris 7 April 2018, 22:10
-
Azpi Ingatkan Chelsea: West Ham Bukan Lawan Mudah
Liga Inggris 7 April 2018, 21:50
-
Azpilicueta Ingin Kalahkan West Ham Demi Wilkins
Liga Inggris 7 April 2018, 21:30
-
Conte: Chelsea Haram Remehkan West Ham
Liga Inggris 7 April 2018, 21:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR