Bola.net - - Legenda Tottenham Hotspur, Ledley King melontarkan pujian kepada juniornya Dele Alli. King menilai Alli memiliki potensi yang besar untuk menjadi gelandang yang hebat seperti Frank Lampard di masa depan.
Semenjak dibeli Spurs dari MK Dons tahun 2015 silam, nama Alli dengan cepat meroket di kancah Premier League. Kepiawaiannya dalam mengolah bola serta ketajamannya dalam menyerang menjadikannya salah satu gelandang serang terbaik di Premier League saat ini.
King sendiri percaya bahwa ketajaman Alli sebagai seorang gelandang sangat mirip dengan permainan legenda Chelsea, Frank Lampard. "Dia [Alli] telah berevolusi dan menjadikan permainannya semakin baik," beber King kepada Evening Standart.
Frank Lampard
"Dia melakukan umpan-umpan pendek, berusaha merebu bola dan ia bisa menghadirkan perbedaan seperti seorang yang bisa berlari melewati penyerang tengah, masuk ke kotak penalti layaknya seorang penyerang bayangan."
"Dia harus beradaptasi dengan perannya karena bentuk timnya saat ini sedikit berbeda. Terkadang ia harus bermain di sisi kiri atau di tengah, namun setiap kali ia bermain ia selalu menjadi cahaya cerah bagi timnya dan ia selalu terlihat bisa mencetak gol dan itu merupakan sebuah bonus besar bagi seorang gelandang."
"Jika diperhatikan ia memang mirip dengan Frank Lampard. Ia adalah pemain yang bisa diandalkan untuk mencetak gol yang signifikan dari lini tengah dalam semusim. Pemain seperti ini merupakan pemain yang berharga." tutup mantan bek Tottenham Hotspur tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joaquin: Real Madrid dan Chelsea Saya Tolak
Liga Spanyol 23 Februari 2017, 22:15
-
Matip Mengaku Optimis Liverpool Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 23 Februari 2017, 20:53
-
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Swansea City
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:55
-
Prediksi Chelsea vs Swansea City 25 Februari 2017
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:45
-
Conte Soal Tiongkok: Uang Bukan Segalanya
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR