Menurut Klopp, skema serangan balik yang dikembangkan oleh tim asuhan Claudio Ranieri ini nyaris mendekati sempurna. Dikutip dari Mirror, berikut pujian Klopp kepada The Foxes.
"Cara mereka bermain hampir sempurna, serangan balik sangat cepat," buka Klopp.
"Leicester tidak perlu banyak peluang untuk mencetak gol. Mereka tidak memiliki cedera, mereka mendapatkan seminggu penuh untuk latihan. Saya tidak terkejut dengan hasil mereka. Mereka memiliki kualitas."
"Saya memiliki rasa hormat besar bagi Claudio Ranieri dan seluruh skuad dari Leicester. Ranieri adalah salah satu pelatih paling berpengalaman di dunia dan ada rasa hormat besar pada kedua belah pihak," tutupnya.
Leicester City saat ini berada di puncak klasemen Premier League dengan 38 poin dari 17 pertandingan. Sementara The Kop saat ini masih berada di posisi ke-9 klasemen dengan 24 poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp: Leicester City Nyaris Sempurna
Liga Inggris 24 Desember 2015, 21:27 -
Liga Inggris 24 Desember 2015, 12:20
-
Prediksi Liverpool vs Leicester City 26 Desember 2015
Liga Inggris 24 Desember 2015, 07:59 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Leicester City
Liga Inggris 24 Desember 2015, 07:30 -
Junjung Toleransi, Kolo Toure Gelar Pesta Natal untuk Anak-anak Panti Asuhan
Bolatainment 24 Desember 2015, 06:06
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR