Bola.net - - Jurgen Klopp memuji Harry Kane sebagai salah satu striker terbaik di dunia, namun juga menegaskan ia bukan satu-satunya pemain yang bisa menghadirkan bahaya bagi skuat .
Kane memang pantas diwaspadai. Ia adalah ujung tombak Spurs yang sangat tajam dan tak boleh diberi keleluasaan karena bisa memanfaatkan kesempatan sekecil apapun.
Striker 24 tahun tersebut merupakan top skor Premier League dalam dua tahun terakhir. Ia juga berpeluang untuk menjadi top skor pada musim ini karena saat ini sudah mencetak enam gol dari delapan pertandingan di liga.
Klopp memang mengakui bahwa Kane striker yang sangat berbahaya dan berkelas. Akan tetapi ia juga menegaskan bahwa tim tersebut punya sejumlah pemain hebat lainnya selain striker timnas Inggris itu.
Jurgen Klopp
"Selain (Kyle) Walker tahun ini, tidak ada pemain yang pergi," buka Klopp seperti dilansir Soccerway.
"Mereka sudah melakukan pekerjaan besar sejauh ini dan akan menjadi tantangan besar bagi mereka dalam beberapa tahun ke depan karena Harry bukan hanya striker terbaik di Eropa, ia adalah salah satu striker terbaik di dunia, 100 persen," pujinya.
"Semua orang tahu itu dan Dele Alli juga dan (Christian) Eriksen juga, bukan striker tapi gelandang - mereka berada di saat yang bagus sebagai sebuah klub."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sebut Kane Bukan Satu-satunya Ancaman dari Spurs
Liga Inggris 20 Oktober 2017, 23:11
-
Klopp Memprediksi Duel Spurs vs Liverpool Berlangsung Menarik
Liga Inggris 20 Oktober 2017, 21:59
-
Meski Terbukti Haus Gol, Level Kane Dinilai Masih Jauh di Bawah Ronaldo
Liga Inggris 20 Oktober 2017, 20:57
-
Keane Anggap Spurs Kini Masuk Jajaran Klub Elit Eropa
Liga Champions 20 Oktober 2017, 20:24
-
Prediksi Tottenham Hotspur vs Liverpool 22 Oktober 2017
Liga Inggris 20 Oktober 2017, 17:00
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR