Bola.net - - Jurgen Klopp berjanji bahwa timnya akan terus berjuang keras merebut gelar juara, meski Chelsea memiliki keuntungan terkait jadwal pertandingan Natal.
Bos percaya timnya bisa mengatasi jadwal pertandingan yang akan membuat mereka menghadapi Stoke City malam nanti, kemudian Manchester City di Tahun Baru, sebelum kemudian tandang ke Sunderland, 44 jam berselang.
Chelsea mendapatkan 48 jam ekstra menjelang jadwal mereka di periode sibuk, namun Klopp mengaku tidak punya masalah terkait hal tersebut.
"Ini memang sulit, namun bukan mustahil - selama itu tidak mustahil, saya akan siap berjuang. Pada akhirnya, tim yang menggunakan situasi yang ada untuk melakukan yang terbaik akan duduk di puncak klasemen," tutur Klopp di Mirror.
"Saya tak berpikir ini terlalu intens. Pintu selalu terbuka dan tertutup. Saya tidak punya masalah bermain di tanggal 26 atau 27 dan kemudian bermain di tanggal 31, ini bukan masalah. Pertandingan kedua digelar dua hari kemudian - 44 jam, namun saya tidak punya masalah. Saya suka Boxing Day."
"Kami semua bisa merayakan Natal di rumah dan bermain sepakbola. Itu amat keren. Satu-satunya tantangan adalah menemukan cara untuk melakukannya dalam 44 jam. Itu tantangan, namun kami harus menerimanya, dan ini bukan masalah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Bournemouth: Skor 3-0
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:58
-
Redknapp Sebut Hazard Pemain Terbaik Liga Inggris Musim Ini
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:46
-
Hazard Tak Punya Rahasia Khusus Kembalikan Performa Terbaiknya
Liga Inggris 26 Desember 2016, 21:08
-
Pedro Sebut Conte Emosional, Namun Sangat Membantu Kemajuan Chelsea
Liga Inggris 26 Desember 2016, 20:58
-
Pedro: Conte Membuat Saya Berlatih Paling Keras Dibanding Manajer Lain
Liga Inggris 26 Desember 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR