Dalam sesi wawancara bersama Daily Star, manajer 48 tahun tersebut mengatakan bahwa dirinya tidak mengajarkan para pemain bermain sepakbola, melainkan Rodgers. "Saya tidak mengajarkan mereka bagaimana caranya bermain sepakbola. Brendan telah bekerja dengan bagus soal itu," ujarnya.
Di awal kedatangannya sebagai manajer Liverpool pada 2012 silam, Rodgers memang sempat memberikan harapan tinggi kepada Kopites -julukan fans Liverpool-. Dia bahkan hampir sukses mempersembahkan gelar liga yang sudah 25 tahun tidak dirasakan publik Merseyside.
Akan tetapi, kebijakannya dalam hal pembelian pemain, pengubahan formasi dan lain sebagainya membuat sejumlah pihak jengkel dan memaksanya untuk mundur dari kursi manajer.
Di sisi lain, bersama Klopp kini, pemegang 18 gelar liga Inggris itu sudah mulai menunjukkan permainan yang jauh berbeda dari era manajer asal Irlandia Utara tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Taktik Jadi Alasan Klopp Tarik Keluar Milner Lawan Chelsea
Liga Inggris 8 November 2015, 20:03
-
Kata Klopp, Cedera Milner Tak Serius
Liga Inggris 8 November 2015, 19:44
-
Klopp Masih Belum Tahu Kapan Sturridge Bakal Pulih
Liga Inggris 8 November 2015, 19:17
-
Liverpool Sanggah Rumor Transfer Pato
Liga Inggris 8 November 2015, 17:41
-
Corinthians: Liverpool Belum Tawar Pato
Liga Inggris 8 November 2015, 17:29
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR