Depay gagal menunjukkan penampilan terbaiknya sejak ia datang dari PSV di musim panas. Sementara Rashford sempat jadi sorotan usai ia membuat empat gol di dua laga perdana yang ia mainkan bersama tim inti United.
"Depay ada di situasi yang sulit. Namun saya punya harapan padanya, karena saya mengenal Memphis dengan baik, ia akan sukses. Jika ia mampu fokus, ia akan meraih sukses," tutur Kluivert pada Omnisport.
"Seorang pemain muda butuh waktu sebelum ia bisa menyesuaikan diri dengan pemain baru yang ada di sekitarnya. Di PSV, ialah bintangnya dan kini ia bermain dengan banyak pemain top lainnya. Saya harap ia meraih sukses karena ia adalah sosok yang baik."
"Rashford? Ia cepat, ia bagus di udara, ia mampu mencetak gol dengan mudah. Ia mampu bermain lebih dalam. Saya berharap ia bisa meraih sukses, bersama dengan Depay dan Martial, dan jika itu terjadi maka masa depan Manchester United bakal amat cerah." [initial]
(omni/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Butt: Akademi City Luar Biasa, Tapi Tidak Bisa Beri Kesempatan Bermain
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:30
-
Lebih Senang Striker, Martial Tak Keberatan Jadi Winger
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:40
-
Agen Anderson Kembali Bantah Kabar Ketertarikan MU
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:30
-
Lingard Percaya MU Bisa Menang Piala FA dan Tembus Empat Besar
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:25
-
Martial: Saya Suka Sepakbola Inggris
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:20
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR