
Bola.net - - Pelatih Everton, Ronald Koeman tak kuasa memberikan pujiannya kepada dua pemain muda yang menurutnya sudah tampil brilian melawan Manchester City, Tom Davies dan Ademola Lookman.
Pada pertandingan di Goodison Park tersebut, Davies bermain sebagai starter di lini tengah The Toffees. Sementara Lookman menjalani debut usai masuk menggantikan Roos Barkley di menit ke-90. Yang spesial, keduanya sama-sama mencetak gol.
"Davies melakukannya dengan baik. dari awal dia masuk tim, dia telah menunjukkan kualitasnya, agresinya. Itu adalah tipe gelandang yang dibutuhkan semua tim," ujarnya.
"Dia tak mencetak gol setiap pekan, tapi golnya hari ini sempurna. Larinya, pergerakannya, penguasaan bola. Ini spesial," sambungnya.
Selain Davies, pelatih asal Belanda tersebut juga memberikan pujian kepada pemain muda lainnya Ademola Lookmann yang masuk sebagai pengganti dan mencetak gol penutup.
"Ini juga spesial untuk melihat Lookman mencetak gol. Ini gol hebat di debutnya. Kami telah melihat kualitasnya saat kami memantaunya dan dia telah menunjukkannya di level ini. Satu peluang, satu gol," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Disebut Loyo dan Kurang Antusias Saat Hadapi Everton
Liga Inggris 16 Januari 2017, 23:19
-
Toure Masih Percaya City Mampu Raih Gelar Premier League
Liga Inggris 16 Januari 2017, 22:51
-
Marseille Incar Duo Nasri dan Sagna di City
Liga Inggris 16 Januari 2017, 14:17
-
Bobol Gawang Man City di Laga Debut, Ini Kata Lookman
Liga Inggris 16 Januari 2017, 14:00
-
Koeman Beri Pujian Untuk Dua Wonderkid Everton Usai Bantai City
Liga Inggris 16 Januari 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR