Bola.net - - Kapten Manchester City, Vincent Kompany, mengaku bangga sudah bisa lepas dari cedera yang selama ini menghantui dirinya.
Kompany menghadapi sejumlah kendala cedera selama satu dekade membela City, namun ia mampu bangkit dan memainkan peran vital dalam sukses klub menjuarai Piala Liga pekan lalu.
Bek Belgia mencetak satu gol ketika mereka mengalahkan Arsenal 3-0 di final di Wembley dan sang pemain belakang mengaku ia sama sekali tak pernah berpikir akan menyerah atau bahkan pensiun.
"Saya beruntung berada di klub yang memberikan saya dukungan luar biasa dari staff medis. Namun saya sendiri juga banyak berusaha keras, dan saya benar-benar ngotot soal ini. Saya bersikap keras kepala," tutur Kompany menurut Sportsmole.
Vincent Kompany.
"Saya kira saya seperti menikmati tantangan yang muncul dalam kehidupan. Seberapa buruk kondisinya, saya akan terus bersikap seperti ini."
"Saya adalah tipe orang yang pantang anda prediksi bakal menyerah begitu saja."
City kini akan bersiap melawan Arsenal dalam pertandingan lanjutan Premier League yang akan berlangsung di Emirates tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Posisi Nomor Dua Jadi Target Minimum MU
Liga Inggris 27 Februari 2018, 20:58
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Manchester City
Liga Inggris 27 Februari 2018, 16:29
-
Prediksi Arsenal vs Manchester City 2 Maret 2018
Liga Inggris 27 Februari 2018, 16:28
-
'Hanya Liverpool yang Bisa Tantang Manchester City Musim Depan'
Liga Inggris 27 Februari 2018, 15:30
-
Kompany Lega Bisa Lepas dari Hantu Cedera
Liga Inggris 27 Februari 2018, 14:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR