Bola.net - - Kapten Vincent Kompany memperingatkan para rival bahwa Manchester City takkan mengendurkan upaya mereka dalam mengejar quadruple.
The Citizens masih berpeluang merebut empat trofi sekaligus usai mengalahkan Basel di leg pertama babak 16 besar Liga Champions, dengan skor 4-0 di Swiss kemarin.
City juga unggul 16 angka di puncak klasemen Premier League dan masuk final Piala Liga, sementara Wigan Athletic juga sudah menanti mereka di babak V Piala FA.
Usai hanya kalah dua kali di semua kompetisi musim ini, Kompany berkeras bahwa timnya akan terus memberikan upaya 100 persen di semua ajang.
"Mungkin ini klise, namun kami hanya akan fokus ke laga berikutnya. Kami punya gairah luar biasa untuk bermain bagus melawan Wigan, sama seperti ketika menghadapi Basel. Takkan ada bedanya," tutur Kompany di Sportsmole.
Vincent Kompany
"Kami juga akan bermain di final Piala Liga dengan persiapan yang sama dan kami percaya dengan apa yang kami lakukan, selama kami terus bermain intens, kami akan terus bermain dengan gairah luar biasa."
"Yang terpenting bagi saya adalah kami harus terus bermain dengan cara yang sama. Mungkin kami bisa lebih tajam, namun skor akhirnya adalah 4-0. Kami masih punya laga kedua dan kami juga harus bermain bagusa."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabriel Jesus Ungkap Pernah Dapat Nasihat Khusus Ronaldo
Liga Inggris 15 Februari 2018, 15:20
-
Dua Pekan Lagi, Jesus Janji Bakal Comeback di City
Liga Inggris 15 Februari 2018, 15:10
-
Kompany Tegaskan City Serius Demi Quadruple
Liga Inggris 15 Februari 2018, 13:10
-
Silva: City Bukan Favorit di Liga Champions
Liga Champions 15 Februari 2018, 12:50
-
Mancini Jagokan Manchester City Juara Liga Champions
Liga Inggris 15 Februari 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR