Bola.net - - Bos Manchester United, Jose Mourinho, mengungkap Marouane Fellaini diragukan bisa tampil di pertandingan akhir pekan melawan .
Fellaini sempat absen selama beberapa pekan awal musim ini setelah mengalami cedera lutut di timnas Belgia.
Pemain 29 tahun masuk sebagai pemain pengganti ketika tim menang 1-0 atas Brighton pekan lalu, namun tidak ikut datang ke London bersama rombongan tim untuk laga melawan Watford semalam.
Dan menjelang laga di Vicarage Road, Mourinho mengatakan pada seorang reporter bahwa Fellaini mengalami benturan dan tak yakin apakah sang bintang bisa bermain melawan Arsenal.
Marouane Fellaini
Reporter BBC, Shamoon Hafeez, menulis di Twitter: "Marouane Fellaini cedera lagi di Manchester United, kata Mourinho."
"Dia tidak tahu apakah sang pemain akan fit untuk Arsenal di hari Sabtu."
Kabar ini akan jadi pukulan berat untuk Mourinho, yang tengah coba mengejar raihan angka Manchester City.
Fellaini, yang tengah dalam form terbaik untuk United musim ini, kontraknya akan habis di akhir musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Man City, Target Conte Hanya Kejar Man United
Liga Inggris 29 November 2017, 21:03
-
Mourinho Jelaskan 'Situasi Biologis' Anthony Martial
Liga Inggris 29 November 2017, 15:40
-
Scholes Beri Cap Pemain Bodoh untuk Romelu Lukaku
Liga Inggris 29 November 2017, 15:30
-
Waduh, Ibrahimovic Akan Kembali Naik Meja Operasi
Liga Inggris 29 November 2017, 15:20
-
Kondisi Fellaini Tanda Tanya Jelang Duel Versus Arsenal
Liga Inggris 29 November 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR