Bola.net - Bintang muda Saint-Etienne, Kurt Zouma dilaporkan selangkah lagi menjadi milik Chelsea di bursa transfer bulan ini, namun rumor itu ditepis keras agen sang pemain.
The Blues memang selama ini disebut menjadi peminat paling serius untuk pemuda Prancis berusia 19 tahun itu. Bahkan sang pemain sendiri mengaku sudah mendapat telepon personal dari manajer Chelsea, Jose Mourinho demi menyatakan minatnya.
Meski demikian, klaim bahwa Zouma sudah deal menjadi milik Chelsea bulan Januari ini dianggap agennya sebagai hal yang sudah kelewatan.
"Itu tak benar. Tak ada progres signifikan dalam kasus ini. Banyak klub memang tertarik pada Kurt, namun tidak dengan kondisi yang diberlakukan presiden (Saint-Etienne), Bernard Caiazzo," tegas sang agen, David Venditelli pada Eurosport.[initial]
(insfb/row)
The Blues memang selama ini disebut menjadi peminat paling serius untuk pemuda Prancis berusia 19 tahun itu. Bahkan sang pemain sendiri mengaku sudah mendapat telepon personal dari manajer Chelsea, Jose Mourinho demi menyatakan minatnya.
Meski demikian, klaim bahwa Zouma sudah deal menjadi milik Chelsea bulan Januari ini dianggap agennya sebagai hal yang sudah kelewatan.
"Itu tak benar. Tak ada progres signifikan dalam kasus ini. Banyak klub memang tertarik pada Kurt, namun tidak dengan kondisi yang diberlakukan presiden (Saint-Etienne), Bernard Caiazzo," tegas sang agen, David Venditelli pada Eurosport.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Terkesan Dengan Eden Hazard
Liga Inggris 29 Januari 2014, 23:19
-
Bayern Optimis Segera Perpanjang Kontrak Kroos
Liga Eropa Lain 29 Januari 2014, 22:42
-
Agen Guarin: Hargai Kami, Inter!
Liga Italia 29 Januari 2014, 20:01
-
PSG Mulai Lupakan Kejar Eden Hazard
Liga Eropa Lain 29 Januari 2014, 19:32
-
5 Alasan Mengapa Chelsea Keliru Menjual Mata ke MU
Editorial 29 Januari 2014, 19:17
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR