Bola.net - - Adam Lallana berharap bisa terus konsisten tampil positif di Premier League dan Liga Champions hingga dirinya bisa kembali beraksi di atas lapangan.
Lallana masih memulihkan diri dari cedera paha yang ia alami di bulan Agustus. Namun ia terus mengamati start positif The Reds di awal musim ini.
Tim asuhan Jurgen Klopp mengumpulkan tujuh angka dari tiga pertandingan di Premier League dan juga melewati Hoffenheim di play-off untuk masuk babak utama Liga Champions.
Lallana berharap klubnya akan terus melanjutkan performa positif hingga ia kembali nanti.
Adam Lallana
"Rekor kami ketika melawan tim besar, anda bisa melihatnya sendiri," tutur Lallana menurut laman resmi klub.
"Saya juga bisa bilang bahwa kami layak untuk masuk ke Liga Champions."
"Saya akan absen di beberapa pertandingan awal, namun saya yakin teman-teman akan membuat kami berada di posisi yang bagus. Semoga saya akan bisa kembali di tiga pertandingan terakhir fase grup."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lallana Berharap Liverpool Konsisten Hingga Dirinya Comeback
Liga Inggris 9 September 2017, 16:40
-
Alasan Allegri Buang Lichtsteiner dari Liga Champions
Liga Champions 8 September 2017, 23:39
-
Gara-gara Barca, Juve Turunkan Tim Pelapis Lawan Chiveo
Liga Italia 8 September 2017, 23:06
-
Ronaldo Tak Sabar Segera Main di Liga Champions
Liga Champions 8 September 2017, 22:56
-
Isco Sudah 10 Gol Untuk Madrid di Tahun 2017
Liga Spanyol 8 September 2017, 10:34
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR