Bola.net - - Frank Lampard percaya Arsenal tidak akan finish empat besar tanpa kehadiran Alexis Sanchez.
Sanchez secara mengejutkan tidak turun sebagai starter ketika tim asuhan Arsene Wenger kalah 1-3 dari Liverpool di Anfield.
Beberapa laporan mengatakan bahwa Sanchez terlibat pertengkaran dengan rekan setimnya pekan lalu.
Wenger kemudian membantah laporan itu dan ia memutuskan tak memainkan Sanchez karena alasan taktik. Namun Lampard percaya Wenger gagal mengontrol situasi yang ada dan berkeras Arsenal tidak akan finish empat besar tanpa sang striker.
Arsene Wenger
"Saya kira Arsene Wenger tidak ada di posisi yang kuat untuk saat ini," tutur Lampard menurut Sky Sports.
"Ia sudah sering mendapat kritik dan juga timnya. Ketika anda mencoba untuk mendisplinkan pemain bintang anda dan anda menghadapi Liverpool, laga yang masif untuk mereka, dan kemudian menang, maka Arsenal harus mempertahankan tim itu."
"Namun bisakah Arsenal finish empat besar tanpa dirinya? Saya tidak yakin mereka bisa. Jika anda kalah, seperti yang mereka alami, maka anda punya masalah besar. Saya tak berpikir mereka memiliki situasi yang solid di ruang ganti."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Sudah Pamitan Pada Pemain Arsenal
Liga Inggris 7 Maret 2017, 22:34
-
Henry Diajukan Untuk Jadi Pengganti Wenger
Liga Inggris 7 Maret 2017, 21:39
-
Liverpool Diwajibkan Menang Atas Burnley
Liga Inggris 7 Maret 2017, 21:09
-
Liverpool Disarankan Asah Kemampuan Cetak Gol Dari Sepak Pojok
Liga Inggris 7 Maret 2017, 19:59
-
Hadapi Bayern, Arsenal Diprediksi Bisa Menang
Liga Champions 7 Maret 2017, 19:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR