Leicester memang tampil mengejutkan pada musim ini. Sama sekali tak ada yang menjagokan mereka bakal berada di papan atas, The Foxes justru menjawab dengan memuncaki klasemen sementara.
Dan menurut Lineker -yang merupakan legenda Leicester dan timnas Inggris- menonton Leicester musim ini membuatnya cukup tersiksa. "Ini sebenarnya cukup menyiksa. Ini membuat anda diliputi ketakutan yang besar," ujarnya kepada BBC.
"Sejak saya mulai pergi menonton mereka bermain, yang saya tak pernah sering melakukannya karena saya umumnya bekerja pada hari Sabtu, saya belum pernah melihat mereka menang," tambahnya.
Dan ditambahkan Lineker, perasaan menonton klub kota kelahirannya itu justru membuatnya tegang, lebih tegang daripada saat dirinya mengambil tugas penalti di Piala Dunia bersama Inggris.
"Saya tak pernah mengalami ketegangan saraf selama hidup saya seperti saat menonton mereka bermain musim ini. Saya sudah mengambil penalti di Piala Dunia dan tak pernah merasakan hal seperti ini," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Raih Level Tertinggi, Sterling Terus Kerja Keras
Liga Inggris 25 Maret 2016, 22:31
-
Diincar Klopp, Bek Ini Isyaratkan Mau Gabung Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2016, 21:51
-
Bakal Lawan Barcelona, Jamie Vardy Justru Bahagia
Liga Inggris 25 Maret 2016, 14:00
-
MU Siapkan Gaji 250 Ribu Pounds Per Pekan Untuk Ibrahimovic
Liga Inggris 25 Maret 2016, 13:30
-
Hormati Van Gaal, Pemain MU Emoh Bicarakan Mourinho
Liga Inggris 25 Maret 2016, 12:30
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR