
Bola.net - Arsenal akan menjamu Bournemouth di pekan 36 Premier League 2023/2024. Pertandingan Arsenal vs Bournemouth ini akan kick-off Sabtu, 4 Mei 2024, jam 18:30 WIB, siaran langsung Champions TV 5 dan live streaming di Vidio.
Arsenal memimpin klasemen, tetapi mereka cuma unggul satu poin atas Manchester City yang berada di posisi dua. Selain itu, Manchester City juga masih punya tabungan satu laga.
Dengan tiga laga tersisa, Arsenal tentu sadar betapa pentingnya bagi mereka untuk menyapu bersih semua poin yang ada. Laga kandang kontra Bournemouth pun menjadi laga yang wajib dimenangkan.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Arsenal vs Bournemouth

Kompetisi: Premier League
Pertandingan: Arsenal vs Bournemouth
Stadion: Emirates Stadium
Hari, tanggal: Sabtu, 4 Mei 2024
Jam: 18.30 WIB
Siaran langsung: Champions TV 5
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Statistik Arsenal vs Bournemouth

- Arsenal menang 7 kali dan tak terkalahkan dalam 8 laga terakhir vs Bournemouth di semua kompetisi (M7 S1 K0).
- Arsenal selalu mencetak minimal 3 gol dalam 3 laga terakhir vs Bournemouth di Premier League.
- Arsenal menang 13 kali dalam 15 laga terakhir di Premier League (M13 S1 K1).
- Arsenal selalu mencetak minimal 2 gol dalam 13 dari 15 laga terakhir di Premier League.
- Tak ada hasil seri dalam 13 laga kandang terakhir Arsenal di Premier League (M11 S0 K2).
- Bournemouth cuma kalah 2 kali dalam 10 laga terakhir di Premier League (M6 S2 K2).
- Bournemouth selalu mencetak gol dalam 13 laga tandang terakhir di Premier League.
- Bournemouth selalu mencetak 1 gol dalam 6 dari 8 laga tandang terakhir di Premier League.
Klasemen
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kai Havertz Diving Agar Arsenal Dapat Penalti?
Liga Inggris 4 Mei 2024, 22:16
-
Man of the Match Arsenal 3-0 Bournemouth: Bukayo Saka
Liga Inggris 4 Mei 2024, 21:01
-
Hasil Arsenal vs Bournemouth: Skor 3-0
Liga Inggris 4 Mei 2024, 20:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR