Lovren didatangkan Liverpool dari pada musim panas 2014 lalu. Namun musim perdananya di Anfield berakhir dengan bencana karena performanya sangat jauh menurun jika dibandingkan dengan saat masih bermain di Soton. Ia pun kerap menjadi sasaran kritikan pedas para fans The Reds.
Lovren berdalih bahwa musim lalu ia tak bisa mempersiapkan diri dengan baik bersama The Reds. Kini, ia menyatakan bahwa ia memiliki masa persiapan lebih baik dan bertekad ingin tampil lebih solid lagi dan mempersembahkan trofi juara bagi klub Merseyside tersebut.
"Musim lalu saya mengalami tahun yang sulit. Saya tak mengikuti masa pra musim dengan tim dan segalanya berjalan dengan tergesa-gesa. Semuanya, bersama-sama, telah memulai kompetisi musim ini dengan lebih baik ketimbang tahun lalu. Penting bagi saya untuk mengikuti masa pra musim dengan bagus bersama tim dan saya merasa lebih nyaman sekarang," kilah bek asal Kroasia ini.
"Saya tahu ekspektasinya. Saya tahu sedikit tentang klub ini dan perasaan para fans. Saya bangga berada di sini. Sekarang tujuan saya adalah untuk bisa berada di sini selama mungkin dan memenangkan sesuatu bersama klub ini," serunya pada situs resmi The Reds. [initial]
Baca Juga:
- 'Lawan City, Liverpool Tak Akan Bertahan'
- Gerrard Akan Hadapi Liverpool Musim Panas Nanti
- Sturridge Klaim Fit Hadapi Manchester City
- Aldridge Harap Clyne Bisa Bungkam Sterling
- Liverpool Kembali Bergerak Untuk Boyong Sane
- Aldridge Peringatkan Liverpool Akan Ancaman Kompany & Otamendi
- Soal Twitter, Arsenal Paling Top di Premier League
- Liverpool Buat Perburuan Biglia Kian Seru
- Jelang Bigmatch City vs Liverpool, Sturridge Berlatih Penuh
- Jesse Lingard Akui Tolak Liverpool Demi MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jurgen Klopp Akan Salami Raheem Sterling di City
Liga Inggris 19 November 2015, 21:35
-
Lucas Merasa Akrab Dengan Klopp
Liga Inggris 19 November 2015, 20:14
-
Ditunjuk Jadi Kapten Liverpool, Lucas Merasa Terhormat
Liga Inggris 19 November 2015, 19:14
-
Lovren Ingin Beri Liverpool Gelar Juara
Liga Inggris 19 November 2015, 18:51
-
Liga Inggris 19 November 2015, 18:34

LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR