Bola.net - - Romelu Lukaku menikmati start mulus dalam perjalanan awal karirnya di Manchester United.
Pemain Belgia itu mencetak gol ketika tim menang atas eks klubnya, Everton, semalam. Hal tersebut membuat sang bomber menyamai rekor yang sebelumnya dipegang oleh dua eks MU, Robin van Persie dan Louis Saha.
Lukaku membuat fans The Toffees marah usai ia merayakan golnya usai mencetak gol jarak dekat yang membuat United unggul 3-0.
Gol tambahan dari Anthony Martial memastikan tuan rumah menang 4-0 di kandang sendiri.
Lukaku sepertinya sudah bisa menyesuaikan diri dengan sempurna di Old Trafford, dan gol terakhirnya membuat sang striker menyamai dua legenda United - yang juga sama-sama membuat start brilian di klub.
Romelu Lukaku
Saha dan Van Persie adalah satu-satunya pemain MU yang sebelumnya mampu mencetak lima gol di lima laga perdana di Premier League, dan rekor ini akhirnya disamai oleh Lukaku, menurut Goal International.
United akan berharap rekor apik Lukaku tersebut bakal semakin tajam, mengingat mereka kini mengumpulkan poin sama dengan Manchester City di puncak klasemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martial Sebut Everton Bisa Bersaing Perebutkan Posisi Puncak EPL
Liga Inggris 18 September 2017, 22:53
-
Herrera Akui Everton Sempat Sulitkan MU
Liga Inggris 18 September 2017, 22:20
-
Punya Lini Serang Menakutkan, Liverpool Disebut bak Ferrari
Liga Inggris 18 September 2017, 20:50
-
Eks MU Ini Tahu Penyebab Rapuhnya Lini Pertahanan Liverpool
Liga Inggris 18 September 2017, 20:17
-
Gerrard Sebut Cedera Pogba Cukup Mengkhawatirkan
Liga Inggris 18 September 2017, 19:12
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR