The Citizens hanya menang satu kali dari lima pertandingan di liga. Hasil tersebut membuat Manchester City kini berjarak 12 poin dari posisi pertama, tapi masih memiliki satu laga tersisa.
Pada akhir pekan ini, pasukan Manuel Pellegrini akan menjalani laga derby menghadapi Manchester United. Zabaleta berharap agar timnya hanya fokus menghadapi setiap laga yang akan dihadapi di depan daripada berambisi mengejar Leicester.
"Kami harus jujur pada diri sendiri dan melihat bahwa jarak kami dengan Leicester sudah jauh, 12 poin," kata Zabaleta.
"Kami masih punya pertandingan tersisa, tapi saya rasa tidak tepat jika kami hanya memikirkan gelar juara. Kami harus fokus memenangkan laga selanjutnya. Mungkin dengan begitu adalah cara terbaik untuk mengetahui berapa jauh kami berada di liga," terang belakang City tersebut.
Pemain yang bergabung dengan City sejak 2008 tersebut berharap timnya bisa meraih kemenangan saat menghadapi United untuk mengakhiri hasil negatif akhir-akhir ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Senang Tak Jumpa Barcelona
Liga Champions 18 Maret 2016, 23:05
-
Reaksi Klub Atas Hasil Drawing Perempat Final UCL
Liga Champions 18 Maret 2016, 21:40
-
Data dan Fakta: Manchester City vs Manchester United
Liga Inggris 18 Maret 2016, 16:00
-
Prediksi Manchester City vs Manchester United 20 Maret 2016
Liga Inggris 18 Maret 2016, 16:00
-
Owen: MU Akan Kesulitan Jinakkan Manchester City
Liga Inggris 18 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR