Bola.net - Joao Cancelo terpilih menjad man of the match pertandingan Manchester City vs Newcastle.
Manchester City melakoni laga boxing day di Etihad Stadium. Mereka menjamu Newcastle United di pertandingan pekan ke-16 EPL ini.
Pada laga ini The Citizens keluar sebagai pemenang. Mereka membekuk The Magpies dengan skor 2-0 berkat gol Ilkay Gundogan dan Ferran Torres.
Gelar man of the match pertandingan ini tidak jatuh ke Gundogan atau Torres. Melainkan ke sosok Joao Cancelo.
Mengapa demikian? Simak penjelasannya di bawah ini.
Kontribusi Besar
Cancelo memang tidak mencetak gol atau assist di laga ini. Namun ia memberikan kontribusi besar bagi City di laga ini.
Ia menjadi salah satu kreator serangan city di laga ini. Ia membangun serangan di sisi kanan lini serang The Citizens. Tidak hanya itu ia juga tampil solid meredam serangan balik dari Newcastle.
Ia membuat tiga umpan kunci di laga ini, termasuk untuk gol Ferran Torres. Sehingga ia dipilih menjadi man of the match di laga ini.
Laga Berikutnya
Manchester City akan kembali beraksi di Premier League pada tengah pekan depan.
The Citizens akan berhadapan dengan Everton di pertandingan pekan ke-16 EPL.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sederet Pelajaran dari Laga Man City vs Newcastle: Menanti Ledakan De Bruyne dan Aguero
Liga Inggris 27 Desember 2020, 08:16
-
Man of the Match Manchester City vs Newcastle: Joao Cancelo
Liga Inggris 27 Desember 2020, 05:32
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Newcastle United: 2-0
Liga Inggris 27 Desember 2020, 04:53
-
Link Live Streaming Manchester City vs Newcastle di Mola TV, 27 Desember 2020
Liga Inggris 27 Desember 2020, 02:01
-
Manchester City vs Newcastle, Menang Mudah?
Liga Inggris 26 Desember 2020, 13:11
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR