
Bola.net - Klub Premier League, Manchester City memutuskan untuk menunda perburuan striker mereka hingga tahun depan. The Citizens dilaporkan akan fokus berburu Erling Haaland di musim depan.
City dilaporkan berburu striker baru di musim panas ini. Mereka butuh pemain yang bisa menggantikan kepergian Sergio Aguero.
Ada dua striker yang sempat dikejar City di musim panas ini, yaitu Harry Kane dan Cristiano Ronaldo. Namun keduanya gagal didapatkan City di musim panas ini.
Dilansir Manchester Evening News, City akan mengubah haluan mereka di musim depan. The Citizens akan mencoba memboyong Erling Haaland dari Borussia Dortmund.
Simak rencana transfer City selengkapnya di bawah ini.
Striker Potensial
Menurut laporan tersebut, Pep Guardiola sangat tertarik untuk mendatangkan Haaland di musim depan.
Ia menilai sang striker adalah salah satu striker muda terbaik di dunia saat ini. Haaland diyakini bakal semakin matang di musim 2021/22 ini.
Jadi ia menilai putra eks pemain Manchester City itu bakal jadi tambahan yang bagus untuk timnya.
Harga Terjangkau
Alasan lain mengapa City akan mencoba mendatangkan Haaland di musim depan karena harganya terjangkau.
Klausul rilis Haaland akan aktif di musim panas tahun 2022. Ia bisa ditebus dengan harga 75 juta Euro saja.
Harga ini tergolong murah jika dibandingkan dengan striker-striker kelas dunia. Jadi Haaland dinilai bisa jadi rekrutan yang fantastis bagi City.
Tidak Mudah
City tidak akan mudah mendapatkan jasa Haaland di musim depan.
Manchester United juga dilaporkan ingin memboyong sang striker muda di musim panas tahun depan.
(Manchester Evening News)
Baca Juga:
- Legenda Inggris Sanjung Debut Raphael Varane di Manchester United
- Segini Harga Cristiano Ronaldo di Fantasy Premier League, Beli Gak Nih?
- Surat Cinta Cristiano Ronaldo untuk Manchester United: Mari Kita Ciptakan Sejarah Baru Bersama!
- Batal Beli Gelandang, Manchester United Sudah Selesai Belanja di Bursa Transfer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Fokus Kejar Erling Haaland di Tahun 2022
Liga Inggris 31 Agustus 2021, 21:30
-
10 Transfer Terbaik Jelang Detik - Detik Akhir Deadline Day di Premier League
Liga Inggris 31 Agustus 2021, 14:34
-
Manchester City Resmi Perpanjang Kontrak Ruben Dias
Liga Inggris 31 Agustus 2021, 04:04
-
Man City Tidak Punya Striker dan MU Dapatkan Ronaldo, Gundogan: Tidak Takut Tuh
Liga Inggris 30 Agustus 2021, 14:51
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR