
Bola.net - - Manchester City finis sebagai juara Premier League 2018/19. City menjadi klub ketiga setelah Manchester United (1993/94, 1996/97, 2000/01, 2007/08) dan Chelsea (2005/06) yang mampu mempertahankan gelar mereka.
City finis dengan 97 poin, unggul satu poin atas Liverpool yang finis sebagai runner-up. Selain itu, City adalah tim tertajam dengan torehan 95 golnya.
Prestasi City ini bisa saja sempurna andai mereka juga finis tim dengan pertahanan paling tangguh. Sayangnya, untuk angka kebobolan, mereka kalah tipis dari Liverpool.
10 Tim dengan serangan tertajam (gol terbanyak) di Premier League 2018/19:
- 95 - Manchester City
- 89 - Liverpool
- 73 - Arsenal
- 67 - Tottenham
- 65 - Manchester United
- 63 - Chelsea
- 56 - Bournemouth
- 54 - Everton
- 52 - West Ham
- 52 - Watford.
City finis dengan angka kebobolan terendah kedua. Berikut detailnya.
Scroll terus ke bawah.
Angka Kebobolan
10 Tim dengan pertahanan terkuat (angka kebobolan terendah) di Premier League 2018/19:
- 22 - Liverpool
- 23 - Manchester City
- 39 - Tottenham
- 39 - Chelsea
- 46 - Everton
- 46 - Wolverhampton
- 48 - Leicester City
- 48 - Newcastle
- 51 - Arsenal
- 53 - Crystal Palace.
Manchester City kembali gagal dalam perebutan Sepatu Emas untuk pencetak gol terbanyak. Musim ini, Sergio Aguero cuma finis di peringkat 2.
Aguero mencetak 21 gol untuk sang juara. Dia kalah satu gol di belakang tiga pemain, yakni Pierre-Emerick Aubameyang (Arsenal), Sadio Mane (Liverpool) dan Mohamed Salah (Liverpool).
Terakhir kali pemain City merebut Sepatu Emas Premier League adalah pada musim 2014/15, yaitu Aguero dengan torehan 26 golnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Gagal Juara, Chairman Liverpool Beri Peringatan untuk City
Liga Inggris 13 Mei 2019, 22:58
-
Analisis Aguero: Kemenangan Atas Liverpool Jadi Kunci Kesukesan City
Liga Inggris 13 Mei 2019, 22:24
-
Diincar Juventus, Pep Guardiola Katakan Tidak
Liga Italia 13 Mei 2019, 19:00
-
Van Dijk Mau Tukar Penghargaan Pemain Terbaik Dengan Trofi EPL
Liga Inggris 13 Mei 2019, 18:51
-
Virgil Van Dijk Frustasi Liverpool Gagal Juara Premier League
Liga Inggris 13 Mei 2019, 18:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR