
Bola.net - Klub Premier League, Manchester City nampaknya tidak mau berlama-lama lagi dalam transfer Josko Gvardiol. The Cityzens menargetkan transfer ini kelar di pekan ini.
Manchester City diketahui sedang berburu bek tengah baru. Mereka sedang mengantisipasi kepergian Aymeric Laporte dari Etihad Stadium di musim panas ini.
City dilaporkan sudah menemukan kandidat yang pas sebagai pengganti Laporte. Mereka ingin memboyong bek milik RB Leipzig, Josko Gvardiol.
Menukil laporan The Daily Mail, City segera menuntaskan transfer ini. Mereka berharap transfer ini kelar di akhir pekan nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Kebut Transfer
Menurut laporan tersebut, Manchester City mulai mempercepat proses negosiasi transfer Gvardiol.
Ini disebabkan sang bek saat ini rawan dibajak. Rival mereka, Liverpool dilaporkan mulai bermanuver untuk mengamankan jasa sang bek.
Itulah mengapa City memutuskan untuk sesegera mungkin menuntaskan transfer Caicedo dari RB Leipzig.
Pekan Ini Kelar
Menurut laporan tersebut, Manchester City menargetkan transfer Gvardiol kelar di akhir pekan ini.
Mereka berharap transfer ini kelar sebelum Community Shield yang digelar pada akhir pekan nanti. City sendiri dikabarkan cukup optimistis bisa memenuhi target itu.
Pasalnya pertemuan mereka dengan pihak RB Leipzig baru-baru ini berjalan positif. Jadi mereka yakin transfer sang bek bisa lekas kelar.
Bek Termahal Dunia
Menurut laporan tersebut, Manchester City akan menjadikan Gvardiol sebagai bek termahal sepanjang sejarah.
Ia dikabarkan akan ditebus di kisaran angka 100 juta Euro di musim panas ini.
Klasemen Premier League
(The Daily Mail)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Kelarkan Transfer Josko Gvardiol di Pekan Ini
Liga Inggris 2 Agustus 2023, 20:00
-
Kisah Transfer Bernardo Silva Bakal Berakhir Tidak Sesuai Harapan
Liga Inggris 2 Agustus 2023, 07:35
-
Riyad Mahrez Hengkang, Manchester City Sudah Temukan Pengganti Ideal
Liga Inggris 2 Agustus 2023, 07:05
-
Trisula Al Ahli Ngeri: Roberto Firmino Diapit Riyad Mahrez dan Allan Saint-Maximin
Asia 1 Agustus 2023, 08:50
LATEST UPDATE
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
-
6 Rekor Valentino Rossi yang Berpotensi Dipatahkan Marc Marquez di MotoGP 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 13:10
-
Gonzalo Garcia dan Seni Kesederhanaan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 13:05
-
Rapor Pemain Real Madrid saat Habisi Real Betis: No Mbappe, No Problem!
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 12:00
-
Legenda Liverpool Kompori Manajemen MU untuk Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:57
-
Perlahan Tapi Pasti, Joshua Zirkzee Mulai Buktikan Dirinya Layak Main di MU!
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:42
-
Calum McFarlane Bungkam Keraguan di Etihad, Chelsea Curi Poin dari Man City
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:35
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
























KOMENTAR