Mantan bos City itu memiliki hubungan yang rumit dengan striker Italia ketika keduanya masih berada di Etihad. Dan sebuah insiden di lapangan latihan membuat Balotelli akhirnya memutuskan untuk hengkang dari klub Inggris.
"Di sesi latihan, saya katakan pada para pemain untuk tidak menekel Clichy, karena ia baru pulih dari cedera. Dan kemudian Mario melakukannya, saya marah. Saya meraih kerah bajunya dan ingin mendorongnya. Namun ia terlalu kuat," tutur Mancini pada L'Equipe.
"Ia sempat terlibat konflik dengan beberapa rekan setimnya karena tingkahnya sendiri dan ia akhirnya ingin kembali ke Italia."
"Saya kecewa ia ingin pergi, karena ia harusnya bisa berbuat lebih banyak dalam tim yang punya banyak mental juara luar biasa di kompetisi yang hebat."
Balotelli kini tengah membela Nice, usai sebelumnya bermain untuk Liverpool dan Milan. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio Sterling, Aguero dan De Bruyne Belum Tentu Tampil Lawan Everton
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 22:20
-
Guardiola Disebut Terobsesi Dengan Gaya Possession Football
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 21:19
-
Xavi: Guardiola Bisa Merevolusi Sepakbola Inggris
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 20:38
-
Iniesta: Duel Hadapi Manchester City Akan Spesial
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 15:50
-
Iniesta: Semoga Bravo Diberikan yang Terbaik
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 14:33
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR