Bola.net - - Striker Manchester United, Anthony Martial, mengatakan bahwa timnya sudah tidak sabar lagi menghadapi Real Madrid di Piala Super Eropa 2017, namun Setan Merah tahu betapa sulit misi yang menanti mereka di Makedonia.
Sang juara Liga Europa, United, akan menghadapi juara Liga Champions, Real Madrid, dalam laga yang dimainkan tengah pekan ini.
Martial mengungkap bahwa tim Inggris sudah amat siap menghadapi Los Blancos, dan bakal mencoba memberikan yang terbaik di Philip II Arena.
Anthony Martial
"Ini akan menjadi pertandingan yang berat. Hal ini akan jadi puncak dari semua persiapan yang sudah kami lakukan di beberapa laga uji coba sebelumnya dan saya siap untuk membawa titel ini ke Manchester," tutur Martial di laman resmi klub.
"Kami semua sudah tidak sabar menantikannya."
Manchester United mengalahkan Real Madrid lewat drama adu penalti usai kedua tim bermain imbang 1-1 dalam laga pra-musim yang berlangsung di Amerika Serikat bulan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Kini Akui Ingin Datangkan Bale ke MU
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 23:46
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Euro Plus Kovacic untuk Dybala
Liga Italia 7 Agustus 2017, 23:38
-
Ronaldo Diberi Waktu 13 Hari Agar Akui Gelapkan Pajak
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 20:35
-
Ronaldo Masuk Skuat Madrid Lawan United
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 17:36
-
Balas Dendam, Chelsea Ingin Bajak Transfer Bale
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR