Bola.net - - Real Madrid rupanya tidak ingin tertinggal dari Barcelona dalam upaya untuk mendapat jasa penyerang Paulo Dybala. El Real siap menawarkan paket pembelian yang menarik untuk .
Dybala memang sudah lama menjadi incaran Madrid. Namun, mereka juga bersaing keras dengan Barcelona untuk bisa mendapatkan Dybala. Sang pemain masuk salah satu kandidat pengganti Neymar, yang direkomendasikan oleh Lionel Messi.
Madrid kembali memburu Dybala setelah peluang untuk mendapatkan Kylian Mbappe terbilang sulit. Sebuah tawaran menarik pun disiapkan oleh Madrid.
Dikutip dari Mundo Deportivo, Madrid akan menawarkan uang senilai 85 juta euro kepada Juventus agar bersedia melepas Dybala. Selain itu, Madrid juga akan memberikan Mateo Kovacic kepada klub yang musim lalu dikalahkan di final Liga Champions tersebut.
Mateo Kovacic
Tawaran ini diharapkan cukup menarik bagi Juve. Pasalnya, Bianconeri selama ini memang disebut tertarik untuk mendatangkan Kovacic.
Kembali pada ketertarikan Barca pada Dybala, kabarnya mereka akan menawarkan uang tebusan 120 juta euro kepada Juve.
Sejauh ini, Juve masih belum tertarik untuk melepas pemain asal Argentina tersebut. Juve tidak punya alasan untuk melepasnya karena secara keuangan mereka sangat stabil. Dybala juga sedang menjadi icon penting bagi Juve.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Euro Plus Kovacic untuk Dybala
Liga Italia 7 Agustus 2017, 23:38
-
Ancelotti Jagokan Juventus Rebut Scudetto
Liga Italia 7 Agustus 2017, 19:03
-
Chiellini: Pirlo, Vidal dan Pogba Juga Tinggalkan Juve
Liga Italia 7 Agustus 2017, 17:07
-
Southampton Bantah Inginkan Lemina dari Juventus
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 12:10
-
Inter Milan Siapkan 30,5 Juta Euro Untuk Patrik Schick?
Liga Italia 7 Agustus 2017, 10:05
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR