Bola.net - - Gelandang Manchester United Nemanja Matic meminta rekan-rekannya agar bermain dengan sama agresifnya dengan Liverpool saat bertandang ke Anfield pada akhir pekan ini.
Liverpool dikenal sebagai tim yang agresif saat ini. Jurgen Klopp, manajer The Reds memang dikenal dengan gaya main ala Rock n Roll, bermain dengan tempo tinggi menekan lawan selama hampir 90 menit.
Gaya main itu sendiri begitu susah dilawan. Tim-tim yang menjadi lawan Philippe Coutinho dan kawan-kawan pun kerap dipaksa untuk bertahan dan tak bisa mengembangkan permainannya.
Akan tetapi, Matic tidak mau MU bermain seperti itu. Ia ingin rekan-rekannya juga bermain agresif seperti sang tuan rumah nanti.
Manchester United.
"Mereka selalu ingin mencetak gol dalam 10-15 menit pertama. Kita harus siap untuk itu, dan kita harus sangat agresif dengan cara yang sama seperti yang mereka coba," tutur gelandang asal Serbia tersebut pada MUTV.
Eks gelandang Chelsea ini lantas mengatakan bahwa pertandingan ini adalah pertandingan besar yang juga memiliki arti besar bagi para fans MU. Oleh karena itulah, demi membahagiakan para fans tersebut, Matic menyatakan akan berusaha agar bisa membawa pulang tiga poin dari Anfield hari Sabtu besok.
"Ini adalah derby besar, ini adalah permainan spesial bagi penggemar dan penggemar mereka. Jadi, saya yakin penggemar kami akan menikmatinya dan mendukung kami selama 90 menit dan kami akan berusaha membuat mereka bahagia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Anggap Pertandingan Lawan Liverpool Cuma Pertandingan Biasa
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 22:57
-
Matic Ingin MU Saingi Agresivitas Liverpool
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 20:52
-
MU Diminta Fokus Dalam Meladeni Liverpool
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 20:09
-
Pertandingan Liverpool vs MU Diprediksi Banjir Gol
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 18:01
-
Can Minta Liverpool Hajar MU Dengan Tekel-tekel Keras
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR