Bola.net - - Raksasa Inggris, Arsenal nampaknya sudah siap untuk kehilangan Alexis Sanchez pada bulan Januari nanti. WInger asal Chile itu kabarnya siap dilego ke PSG asalkan tim asal Prancis memberikan Julian Draxler sebagai gantinya.
Sejak musim panas lalu, rumor kepergian Sanchez dari Arsenal sudah merebak. Sang pemain dikabarkan ingin hengkang ke Manchester City kendati transfer itu gagal terlaksana di musim panas lalu.
Kontrak Sanchez sendiri akan habis di Arsenal pada musim panas tahun depan. Namun kubu Arsenal sendiri nampaknya keberatan untuk melepas Sanchez ke rival mereka, Manchester City sehingga mereka tengah mencari alternatif lain.
Julian Draxler
Menurut laporan yang dilansir Daily Star, kubu The Gunners sudah mendapatkan kandidat potensial untuk pengganti Sanchez. Mereka disebut tertarik untuk melepas sang pemain ke Prancis, di mana klub kaya PSG disebut tertarik akan jasa sang pemain.
Menurut laporan tersebut, Arsenal tidak asal melepas Sanchez ke PSG. Pasalnya mereka ingin mendapatkan pemain muda PSG, Julian Draxler sebagai gantinya.
Status Draxler di PSG sendiri berada dalam tanda tanya setelah kedatangan Neymar. Untuk itu PSG diyakini tidak akan keberatan untuk melepas sang pemain ke Arsenal demi mendapatkan Sanchez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Ternyata Tak Akrab dengan Enrique di Barcelona
Liga Spanyol 11 November 2017, 23:20
-
Ini Alasan Neymar Menyesal Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 17:20
-
Neymar Sakit Hati Digosipkan Tidak Harmonis Dengan Emery
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 16:20
-
Neymar Bantah Punya Masalah Dengan Cavani dan Emery
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 16:00
-
Mau Sanchez, PSG Diminta Serahkan Draxler?
Liga Inggris 11 November 2017, 09:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR