
Bola.net - Sebuah pesan diberikan Mikael Silvestre kepada para pemain Manchester United. Ia ingin para pemain Setan Merah bisa mengikuti semua perintah Erik Ten Hag agar mereka sukses di musim depan.
Ten Hag resmi menjadi manajer baru Manchester United. Ia dikontrak manajemen MU untuk menjadi nahkoda baru mereka menggantikan Ralf Rangnick.
Ten Hag sendiri diyakini bakal membuat banyak perubahan di MU. Karena gaya bermain sang manajer sangat berbeda dengan manajer-manajer MU yang terdahulu.
Silvestre menilai jika MU mau sukses, mereka harus mengikuti instruksi sang manajer. "Tantangan terbesarnya nanti adalah membuat timnya bermain seperti apa yang ia mau," ujar Silvestre kepada The Mirror.
Baca komentar lengkap sang mantan bek MU itu di bawah ini.
Butuh Waktu
Silvestre meyakini bahwa para pemain MU tidak bisa langsung menerapkan gaya bermain Ten Hag. Jadi ia menilai proses ini akan memakan waktu.
"Ia akan menghadapi tantangan yang besar, karena para pemainnya tidak terbiasa dengan gaya bermainnya. Begitu juga sebaliknya, sehingga sulit bagi seorang pelatih baru untuk menerapkan idenya,"
"Namun jika ia berhasil menerapkan gaya bermain yang ia inginkan, maka United semakin dekat untuk meraih target yang mereka inginkan,"
Harus Nurut
Silvestre juga menyebut bahwa kesuksesan Ten Hag akan sangat bergantung pada para pemain MU. Ia menilai para pemain Setan Merah harus kooperatif jika mereka menerima instruksi dari sang manajer.
"Erik meraih banyak kesuksesan karena ia memiliki kepribadian dan juga gaya melatihnya sendiri. Ia tahu betul metode kepelatihannya dan ia harus berpegang teguh pada hal itu,"
"Selama di Belanda, Ajax memainkan sepakbola yang bagus untuk dilihat. Tantangannya adalah bagaimana ia mereplikasi gaya bermain itu dengan pemain berbeda, jadi ia butuh para pemainnya untuk kooperatif," ujarnya.
Perkenalan Pertama
Skuat Manchester United akan bertemu dengan Erik Ten Hag dalam waktu dekat ini.
Pada tanggal 27 Juni mendatang, Setan Merah akan menggelar latihan pra musim perdana mereka bersama sang manajer.
Klasemen Akhir Premier League
(The Mirror)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menyedihkan, Paul Pogba Harusnya Merasa beruntung Pernah Bela MU
Liga Inggris 19 Juni 2022, 23:00
-
Cristiano Ronaldo: Aset Bagus untuk MU, tapi Kasihan Pemain Muda
Liga Inggris 19 Juni 2022, 20:30
-
Frenkie de Jong Mungkin Dilepas Barcelona Demi Bantu Klub
Liga Spanyol 19 Juni 2022, 17:30
-
Ketika Lionel Messi Dibuat Terkesan Oleh Wonderkid MU Ini
Liga Inggris 19 Juni 2022, 17:00
-
Jika De Jong Kelar, Manchester United Bakal Kejar Pemain Ini
Liga Inggris 19 Juni 2022, 16:00
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Terbaik Premier League Versi Rooney: 1 Pemain MU, Haaland Tersisih
Liga Inggris 20 November 2025, 04:38
-
Solusi untuk Manchester United: Jadikan Eks Pemain Arsenal Pengganti Sesko yang Cedera
Liga Inggris 20 November 2025, 04:20
-
Derby Milan: Ancaman Nyata dari Bangku Cadangan Inter Milan yang Siap Mengubah Laga
Liga Italia 20 November 2025, 04:16
-
Kostas Tsimikas dan 2 Laga Ajaib yang Bisa Mengubah Masa Depannya di Anfield
Liga Inggris 20 November 2025, 04:00
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37

























KOMENTAR