Dengan uang sebanyak itu, tentu Brendan Rodgers bisa membeli sejumlah pemain depan dengan kualitas yang baik untuk mempertajam lini serang mereka.
Bersamaan dengan munculnya segala spekulasi yang mengemuka, laman 90 min pun melakukan sebuah survey terkait siapa pemain yang ingin didatangkan oleh fans Liverpool, Kopites, musim depan. Hasilnya luar biasa.
Dari sekitar 60.748 voters, 55% memilih penyerang Olympic Lyon, Alexandre Lacazette, sebagai pilihan utama untuk didatangkan ke Anfield. Menyusul di urutan kedua adalah penyerang milik Napoli, Gonzalo Higuain.

Pemain yang paling gencar dihubungkan dengan Liverpool, Christian Benteke, justru menempati urutan ketiga dalam daftar tersebut.
Hasil itu memang tidak terlalu mengagetkan, pasalnya Lacazette adalah pemain jempolan yang baru saja sukses menyabet gelar top skorer Ligue 1 dengan 27 gol dari 33 penampilan bersama Lyon musim lalu. Ia dinilai akan menjadi tandem yang bagus bagi Daniel Sturridge di depan.
Jika memang benar seperti itu, Liverpool tampaknya harus segera bergerak cepat untuk mendapatkan tanda tangan sang pemain. Pasalnya, rival Liverpool, Arsenal, disinyalir menjadi kandidat paling kuat untuk mendatangkan pemain 24 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Sterling Salah Satu Penyerang Terbaik Dunia
Liga Inggris 14 Juli 2015, 23:56
-
Video: Sterling Teken kontrak di City
Open Play 14 Juli 2015, 23:34
-
Raheem Sterling Resmi Jadi Milik Manchester City
Liga Inggris 14 Juli 2015, 23:08
-
Agen Higuain Bingung Dengan Sikap Presiden Napoli
Liga Italia 14 Juli 2015, 22:53
-
Caragher Sebut Benteke Sebagai Target Utama Liverpool
Liga Inggris 14 Juli 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR