Mourinho sebelumnya sempat jadi pembicaraan hangat media Inggris, usai ia terlibat perang dingin dengan dokter Eva Carneiro dan ancaman pemecatan yang menimpa sang manajer - usai mereka kalah 0-3 dari Manchester City.
The Sun lantas menemukan fakta unik terkait kiprah Mourinho kala berada di markas West Brom pekan lalu. Pelatih asal Portugal diklaim membuat dua ulah aneh.
Pertama, Mourinho diklaim menjulurkan lidahnya kepada John Terry kala sang kapten mendapat kartu merah.
Kedua, mereka juga mengklaim Mourinho berteriak ke arah mikrofon yang ada di pinggir lapangan, begitu pertandingan berakhir.

Hmm, bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Media Inggris Soroti Ulah Nyentrik Mourinho
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 15:53
-
Desailly: Terry Akan Bangkit dari Keterpurukan
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 14:44
-
Fabregas Anggap Chelsea Masih Belum 100 Persen
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 14:38
-
Buat Gol di Debut, Pedro Kini Amat Bahagia
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 14:32
-
Fabregas: Pedro Akan Beri Chelsea Banyak Gol
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 13:02
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR