Milner angkat kaki dari Manchester City pada musim panas ini dan memilih menerima pinangan Liverpool. Selain karena kontraknya habis, ia mau pindah ke Anfield lantaran pemain 29 tahun itu dijanjikan tampil reguler sebagai gelandang tengah di klub Merseyside tersebut. Ia memang tampil di berbagai posisi saat masih di City.
Milner menyebut kepindahannya itu sebagai langkah egois. Namun, ia menjanjikan pada para suporter The Reds bahwa ia akan tampil maksimal dalam menjalani perannya tersebut.
"Transfer itu adalah transfer yang egois bagi saya. Saya bermain di posisi yang berbeda-beda di City. Kepentingan tim adalah yang paling utama. Bagi saya, idealnya memang harus seperti itu," serunya seperti dilansir Daily Mail.
"Namun saya rasa transfer ke klub ini dan mengambil tangung jawab itu merupakan langkah yang egois dan semoga saja saya bisa memberikan kesuksesan pada Liverpool. Saya rasa Anda akan melihat penampilan terbaik saya karena sekarang saya mengemban peran sentral di tim ini," tegas gelandang timnas Inggris ini. [initial]
Baca Juga:
- Milner Ogah Bandingkan Ibe Dengan Sterling
- Milner Pilih Jadi Kawan Ketimbang Jadi Lawan Benteke
- Milner Merasa Cocok Bermain Sebagai Gelandang
- Milner Siap Jadi Bomber Baru Liverpool
- Milner Tak Menyesal Tinggalkan City
- Milner Siap Hadapi Tekanan di Klub Sebesar Liverpool
- Lovren Terkesan Dengan Amunisi Anyar Liverpool
- Milner: Bahkan Messi Pun Tak Bisa Gantikan Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 26 Juli 2015, 23:14

-
Liga Italia 26 Juli 2015, 20:23

-
Milner Janjikan Yang Terbaik Pada Fans Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2015, 17:45
-
Bale: Mengalahkan City Bukan Hal Yang Penting
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 19:30
-
Aguero Absen di Pertandingan Awal Musim
Liga Inggris 25 Juli 2015, 15:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR