Seperti diketahui, pada laga tersebut Chelsea sukses meraih kemenangan dengan skor 2-0. Namun kemenangan tersebut tak diraih dengan mudah.
Tak percaya? Tengok saja bagaimana Chelsea harus dibuat bekerja keras untuk mencari gol pertama, dan baru sukses memecah kebuntuan lewat gol Diego Costa pada menit ke-62 atau setelah laga berjalan satu jam. Kemenangan Chelsea akhirnya dipastikan lewat gol Eden Hazard 13 menit sebelum waktu normal berakhir.
"Leicester datang dengan intensitas pertahanan yang hebat, berusaha menakut-nakuti kami dengan counter attack dan kami sedikit pelan, pelan dalam mengalirkan bola dan pelan dalam berpikir. Kami butuh perubahan dan itulah kami lakukan," tandasnya. (sky/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Berharap Costa Tak Berhenti Cetak Gol
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 14:33
-
Dibuat Sulit Dua Tim Promosi, Ini Kata Jose Mourinho
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 14:08
-
Mourinho Akui Leicester Sukses Buat Chelsea Bekerja Keras
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 08:00
-
Keown: Digusur Kejam, Cech Sebaiknya Hengkang
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 07:07
-
Mourinho: Chelsea Malas, Saya Tidak Suka
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 04:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR